Bolu Hongkong Tintin rayner.
kamu bisa belajar membuat Bolu Hongkong Tintin rayner menggunakan 15 bahan dan 7 langkah. ini cara Kalian memasak.
Berikut bahan Bolu Hongkong Tintin rayner
- menyiapkan 4 kuning telur.
- berikut 30 gram gula pasir.
- kamu butuh 1 sdt sp.
- berikut 1 SDM susu cair.
- menyiapkan 1/4 sdt esens vanila.
- menyiapkan 4 putih telur.
- menyiapkan 1/4 sdt garam.
- berikut 1/2 sdt cream of tartar.
- kamu butuh 50 gram gula pasir.
- menyiapkan 60 gram tepung kunci(me: lencana merah).
- menyiapkan 10 gram maizena.
- berikut 1/2 sdt baking powder.
- kamu butuh 30 gram keju parut(sy skip).
- menyiapkan 50 gram butter lelehkan(jgn sampai mendidih).
- menyiapkan Keju parut dan Almond untuk taburan.
berikut petunjuk cara mengolah Bolu Hongkong Tintin rayner
- Kocok kuning telur, SP, gula(30 gram) sampai kental. Tambahkan susu dan esens vanila.
- Kocok putih telur, garam, cream of Tartar sampai keluar busa.masukan gula pasir(50 gram) bertahap. Kocok sampai mengembang kaku..
- Masukan kocokan kuning telur k putih telur. Sambil d kocok dgn kecepatan rendah. Sebentar saja..
- Tambahkan tepung terigu, maizena,baking powder. Sambil di ayak dan di aduk perlahan. Masukan keju parut. Aduk rata..
- Masukan butter leleh. Aduk balik.(jgn terlalu semangat ngaduk nya)..
- Tuang ke cup. Beri toping. Panggang di suhu 180.(msng2 oven beda)sekitar 20 menit..
- Tidak rapi karna ada yg kebykan. Akhirnya membleber. Pikir Dr pd kelihatan ga penuh ðŸ¤. Kue lebih enak d makan hangat2. Istilah nya fresh from the oven 🤣.selamat mencoba. Kue nya kempus2 ringan..